/
HAMBATAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL HAMBATAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL

HAMBATAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL - PowerPoint Presentation

pamella-moone
pamella-moone . @pamella-moone
Follow
468 views
Uploaded On 2018-03-15

HAMBATAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL - PPT Presentation

Hambatan Dalam Komunikasi Interpersonal Laras Sitoayu Rachmanida Nuzrina Anugrah Novianti Komunikasi Interpersonal dan Konseling Komunikasi Interpersonal adalah interaksi yang dilakukan dari orang ke orang bersifat 2 arah baik secara verbal dan non verbal ID: 651468

komunikasi yang hambatan dan yang komunikasi dan hambatan interpersonal verbal ekspresi proses kemampuan kurang orang terhadap perilaku faktor atau sosial untuk dalam

Share:

Link:

Embed:

Download Presentation from below link

Download Presentation The PPT/PDF document "HAMBATAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL" is the property of its rightful owner. Permission is granted to download and print the materials on this web site for personal, non-commercial use only, and to display it on your personal computer provided you do not modify the materials and that you retain all copyright notices contained in the materials. By downloading content from our website, you accept the terms of this agreement.


Presentation Transcript

Slide1

HAMBATAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL

Hambatan Dalam Komunikasi Interpersonal

Laras

Sitoayu

Rachmanida Nuzrina

Anugrah NoviantiSlide2

Komunikasi

Interpersonal dan Konseling

Komunikasi Interpersonal

adalah interaksi yang dilakukan dari orang ke orang, bersifat 2 arah baik secara verbal dan non verbal

Konseling = Komunikasi Terapeutik

Komunikasi Terapeutik???

Slide3

Terapeutik

Kata sifat yang dihubungkan dengan seni dan penyembuhan.Segala

sesuatu

yang memfasilitasi proses

penyembuhan.Perkataan, perbuatan atau ekspresi yang memfasilitasi proses penyembuhanSlide4

Komunikasi Terapeutik

Suatu bentuk hubungan timbal balik yang meliputi perkataan, perbuatan

atau ekspresi

yang memfasilitasi proses penyembuhanSlide5

Suatu komunikasi interpersonal belum tentu

suatu konseling tetapi konseling selalu merupakan komunikasi interpersonal.Slide6

HAMBATAN

KOMUNIKASI EFEKTIFSlide7

Keluhan

Pasien

terhadap

proses

komunikasi

:

Kurang

jelas

,

informasi

terbatas

,

banyak

menggunakan istilah teknis medis Kurang empatik dan simpatik Terburu-buru Intonasi yang kurang bersahabat Slide8

Faktor Penghambat KIP/K

onseling

Faktor Individual

Orientasi kultural (keterikat

an budaya) Faktor fisik: kepekaan panca indera (kemampuan untuk melihat, mendengar), usia, jender (jenis kelamin)Sudut pandang : nilai- nilaiFaktor sosial : sejarah keluarga dan relasi, jaringan sosial, peran dalam masyarakat, status sosial, peran sosial.

Bahasa.Slide9

Faktor yang

Berkaitan dengan InteraksiTujuan dan harapan

terhadap

komunikasi

Sikap terhadap interaksiPembawaan diri terhadap orang lain

Kurang

motivasiSlide10

Faktor Terkait

SituasionalSituasi menjadi hal penting dalam

kesuksesan

berkomunikasi,

baik dari segi lingkungan maupun urgensiSinyal

Media

Lama

responSlide11

HAMBATAN

BERDASAR SIFATBerdasarkan sifat

hambatan

, ada

dua macam :1. Hambatan yang bersifat obyektifKurangnya kemampuan berkomunikasi

,

P

enyajian

pesan

yang

kurang

baik

,

W

aktu

penyampaian tersebut yang kurang tepat.

2. Hambatan yang bersifat subyektif.Karena orang tersebut tidak setuju/menentang apa yang dikomunikasikan. Contoh : mencemooh, menyesatkan pesan komunikasi.Hambatan komunikasi subyektif disebabkan adanya pertentangan kepentingan, prasangka, apatis, atau adanya perbedaan kerangka referensi.Slide12

MENGATASI

HAMBATAN KOMUNIKASI EFEKTIFSlide13

Bahasa Verbal

Pilihan

kata,

kalimat

terminologi

dialek

intonasi

keras-lembutnya

suara

Slide14

ekspresi

wajah

gesture

atau

gerak

isyarat

mengubah

nada

suara

menunjuk

gambar

menunjuk tulisan menggunakan papan komunikasi menggunakan simbol-simbolBahasa Non- VerbalSlide15

Nonverbal Cues of Warmth and Coldness

Nonverbal Cue

Warmth

Coldness

Tone of voice

soft

hard

Facial expression

Smiling, interested

Poker-faced

Posture

Lean towards, relaxed

Lean away, tense

Eye Contact

Look into

Avoid look into

Touching

Softly

Avoid, too hard

Gestures

Open, welcoming

Closed, self guarding or keeping away

Spatial distance

Close

DistantSlide16

Perilaku

/

Bahasa

Non Verbal

Bahasa

tubuh

:

gerakan

tubuh

mampu

untuk

mengirim

dan menerima pesan Seringkali lebih menunjukkan/ mengungkap hal yang “sebenarnya”Termasuk gerakan tangan, bibir, kepala, tatapan mata, atau intonasi suara.Menggambarkan dinamika jiwaSlide17

Perilaku yang menggambarkan “empati

”Ekspresi Kehangatan(Verbal) Ekspresi Kehangatan(Non-Verbal) Sikap yang menunjukkan perhatian & ketertarikan 

Respon yang natural

 Respon yang akurat  

Respon yang jelas  Slide18

Perilaku yang menggambarkan “kehangatan

”Posisi berhadapanPosisi badan sedikit condong ke depanSikap tubuh terbukaSikap tubuh rileks/ santai

Ekspresi menunjukkan ketertarikan

Menjalin kontak mata

SenyumSesekali melontarkan canda/tidak kakuIntonasi suara hangatSlide19

Proses Konfrontasi

Proses interpersonal untuk memfasilitasi, memodifikasi dan membuka wawasan

pada

diri klien

.Clarify (membuat sesuatu lebih jelas untuk dapat dimengerti)Articulate (mengekspresikan pendapat dengan kata-kata yang jelas)Request

(meminta

partisipasi klien secara aktif)

Encourage

(mendorong

klien agar merasa nyaman dan berani untuk mengungkapkan dirinya sendiri)Slide20

KEMAMPUAN YANG HARUS DIMILIKI DALAM MELAKSANAKAN KOMUNIKASI

Empati adalah kemampuan memahami perasaan dan pengertian orang lain.Perspektif sosial adalah kemampuan

melihat kemungkinan – kemungkinan

perilaku yang diambil oleh orang yang kita ajak komunikasi.

Kepekaan (sensitivity ) terhadap sesuatu hal dalam komunikasiPengetahuan akan situasi pada saat melakukan komunikasi

Memonitor diri

adalah kemampuan

menjaga ketepatan perilaku

dan pengungkapan komunikan

serta

berinteraksi

.Slide21

Terima

Kasih