/
SESI  12 : Trans  Theoritical SESI  12 : Trans  Theoritical

SESI 12 : Trans Theoritical - PowerPoint Presentation

moistbiker
moistbiker . @moistbiker
Follow
346 views
Uploaded On 2020-08-28

SESI 12 : Trans Theoritical - PPT Presentation

Model Model lintas teori PRODI KESEHATAN MASYARAKAT FIKES UHAMKA Dr Sarah Handayani SKMMKes dr Zulazmi Mamdy MPH MK PSIKOLOGI KESEHATAN Visi Program Studi Kesehatan Masyarakat F ID: 807841

kesehatan perubahan yang masyarakat perubahan kesehatan masyarakat yang uhamka fikes prodi tentang model tahap proses mampu dalam dan perilaku

Share:

Link:

Embed:

Download Presentation from below link

Download The PPT/PDF document "SESI 12 : Trans Theoritical" is the property of its rightful owner. Permission is granted to download and print the materials on this web site for personal, non-commercial use only, and to display it on your personal computer provided you do not modify the materials and that you retain all copyright notices contained in the materials. By downloading content from our website, you accept the terms of this agreement.


Presentation Transcript

Slide1

SESI 12: Trans Theoritical Model(Model lintas teori)

PRODI KESEHATAN MASYARAKAT FIKES UHAMKA

Dr. Sarah Handayani,

SKM.M.Kesdr Zulazmi Mamdy, MPH

MK. PSIKOLOGI KESEHATAN

Visi

:

Program Studi Kesehatan Masyarakat F

IKES

UHAMKA pada tahun 2020 menjadi salah satu

institusi

pendidikan

tinggi

kesehatan

masyarakat

yang

menghasilkan

lulusan

unggul

di

tingkat

nasional

yang

memiliki kecerdasan spiritual, intelektual, emosional, dan

sosial”.

Slide2

Capaian PembelajaranMahasiswa

mampu menjelaskan tentang

definisi model lintas teori(trans theoritical model).Mahasiswa mampu menjelaskan tentang tahapan perubahan dalam model lintas teori.Mahasiswa

mampu menjelaskan tentang proses perubahan dalam model lintas teori.Mahasiswa mampu menjelaskan tentang definisi conssciousness raising.

Mahasiswa mampu menjelaskan tentang definisi dramatic relief.Mahasiswa mampu

menjelaskan

tentang definisi keseimbangan keputusan dan self eficacy.

PRODI KESEHATAN MASYARAKAT FIKES UHAMKA

Slide3

Model ini lahir

dari analisis komparatif thd

model psikologi & perubahan perilaku.Integrasikan proses-proses dan prinsip-prinsip perubahan dalam teori intervensi utama

 trans theoretical model.Dua tokoh utama: Prochaska & Diclemente.Konstruk-konstruk

utama:Tahap perubahanKESEIMBANGAN (hal yang dipengaruhi) keputusanEfikasi

diri

Proses perubahan

PRODI KESEHATAN MASYARAKAT FIKES UHAMKA

Slide4

TAHAP PERUBAHAN (STAGE OF CHANGE) Merupakan

hal yang penting

karena memperlihatkan dimensi waktu.Setiap individu sasaran atau

dalam proses perubahan berada dalam salah satu dari tahap perubahan

ini.PRODI KESEHATAN MASYARAKAT FIKES UHAMKA

Slide5

TAHAP PERUBAHAN (STAGE OF CHANGE)Tahap-tahap:

 Prakontemplasi (precontemplation

, praperenungan)  Kontemplasi (contemplation)  Persiapan (preparation) 

Aksi (action, menjalankan)  Pemeliharaan (maintenance)  Pengakhiran (terminasi)  Kambuh

(relapse)PRODI KESEHATAN MASYARAKAT FIKES UHAMKA

Slide6

Proses perubahan(process of change)Proses yang terjadi (

baik kelihatan maupun tidk

kelihatan) dalam tiap tahap tersebut.  Conssciousness raising  Dramatic relief  Self reevaluation

 Environmental reevaluation  Self liberation  Helping relationship  Counterconditioning  contingency management  Stimulus control  social liberationPRODI KESEHATAN MASYARAKAT FIKES UHAMKA

Slide7

CONSSCIOUSNESS RAISINGMeningkatnya

kesadaran tentang penyebab, akibat

dan cara-cara mengatasi perilaku bermasalah tertentu, sebagai hasil dari penemuana dan belajar tentang

fakta, ide dan petunjuk baru yang mendukung perubahan perilaku ke arah yang sehat.  Intervensi

yang dapat dilakukan: * Feedback, * Konfrontasi, * Media,

*

Interpretasi, * B

ibliotherapy

PRODI KESEHATAN MASYARAKAT FIKES UHAMKA

Slide8

DRAMATIC RELIEF Mengalami

emosi negatif

berupa takut, gelisah, khawatir berkenaan dengan resiko

perilaku tidaak sehat.Prosesnya dimlai dengan meningkatnya pengalaman

emosional, diikuti oleh berkurangnya afeksi atau

munculnya

rasa

lega bila dilakukan

tindakan

yang

tepat

.

PRODI KESEHATAN MASYARAKAT FIKES UHAMKA

Slide9

DRAMATIC RELIEF  I

ntervensi yang dapat dilakukan:

* Psychodrama (griefing), * Role playing * Personal testimony * Health risk feedback * Media campaign

PRODI KESEHATAN MASYARAKAT FIKES UHAMKA

Slide10

PROSES PERUBAHAN (PROCESS OF CHANGE

)Kegiatan-kegiatan yang yang

dijalankan (baik kelihatan maupun tidk kelihat an) untuk me nuju ke keenam tahap

tersebutPeningkatan kesadaran (conssciousness raising)  intervensi: feedback, konfrontasi, media, interpretasi, bibliotherapy.Dramatic relief  psychodrama, role playing

Self reevaluation: merealisasikan bahwa perubahan perilaku merupakan hal yang penting

identitas

diri.Environmental reevaluation

PRODI KESEHATAN MASYARAKAT FIKES UHAMKA

Slide11

Slide12

KESEIMBANGAN KEPUTUSAN(DECISIONAL BALANCE)

Mencerminkan bobot kearah mana

seseorang ingin berubah  pros & cons atas perubahan.  Pro: manfaat perubahan

.  Cons biaya yang dikeluarkan untuk perubahan.PRODI KESEHATAN MASYARAKAT FIKES UHAMKA

Slide13

Self efficacy (

efikasi diri)

Keyakinan seseorang tentang kemampuannya menjalankan suatu perilaku.

Confidence:Temptation (godaan) PRODI KESEHATAN MASYARAKAT FIKES UHAMKA